4 binatang hogwarts
Posted in
13:22
banyak banget kalo udah ngomongin harry potter gak akan ada abisnya. kali ini gua mau posting tentang hewan-hewan yang ada di film harry potter. emang sih ada banyaak banget, tapi gua khusus pengen bahas tentang fawkes,hedwig,crookshanks,dan buckbeak. langsung aja deh dibaca.
1. fawkes burung phoenix albus dumbledore

- Nama : Fawkes
- Spesies : Phoenix
- Ciri-ciri : jantan, bulu keemasan bola matanya kekuningan.
keistimewaan fawkes :
- phoenix ini gak bisa mati, dia itu jadi abu terus dari abu itu dia lahir lagi, jadi phoenix tidak bisa mati karena bisa ber reinkarnasi.
- tenaganya itu kuat banget bisa bawa beban berat, mungkin gua juga bisa diangkat.
- bisa nyanyi dan suaranya itu menyentuh banget dan merdu.
- air mata phoenix ini bisa menyembuhkan luka.
2. hedwig burung hantu harry potter

- Nama : Hedwig
- Spesies : burung hantu salju
- Ciri-ciri : betina, memandan rendah burung lain, dan jika jengkel pasti teriak-terika cukup keras.
keistimewaan :
- pengantar surat atau kiriman (kurir)
- memiliki naluri keibuan kepada harry.
fakta lain : hedwig di berikan oleh hagrid di hari ulang tahun harry ke 11
3.crookshanks kucing pesek hermione granger

- Nama : Crookshanks
- Spesies : Kucing persia
- Ciri-ciri : Jantan, bulu warna cokelat, berkaki pendek hidung pesek dan gemuk, serta mukanya seperti bekas ditonjok.
keistimewaan :
- dapat tahu adanya animagi
- pintar, bisa mendeteksi penipuan dan kebohongan.
fakta lain : crookshanks di beli di diagon alley. hermione kasihan kepada crookshanks karena gak ada yang
membelinya karena mukanya yang aneh.
4. buckbeak elang yang aneh milik hagrid, sirius black dan harry potter.

- Nama : Buckbeak
- Spesies : Hippogriff
- Ciri-ciri : Jantan, berbulu abu-abu, bentuknya aneh setengah elang raksasa setengah bagian belakang kuda.
- walaupun nih hewan buas tapi dia bisa jinak juga loh
- tenaganya kuat dan setia membela tuannya.
- melukai draco malfoy karena dihina dan dihukum mati
- dengan bantuan harry dan hermione, buckbeak berhasil lari dari eksekusi dan disembunyikan serius black di grimauld place.
- setelah meninggal resmi jadi harry potter, namun harry ingin buckbeak tinggal dengan hagrid.







0 Response to "4 binatang hogwarts"
Post a Comment